Bandara Kota Dubai yang sedang trending di berbagai media sosial sedang mengalami kebanjiran, Untuk penerbangannya pun di hentikan sementara waktu. Air hujan yang masuk ke dalam landasan pacu pun begitu deras sampai-sampai pesawat yang parkir seakan pesawat tersebut berada di sungai.
Untuk Operasioanal Bandara Kota Dubai pun di berhentikan sementara selama kurang lebih 25 menit diakibatkan badai hebat. Dan berdampat pada penerrbangan kedatangan maupun untuk keberangkatan. Adapun maskapai penerbangan yang berbasis Dubai pun mengumumkan adanya gangguan dan juga pembatalan penerbangan yang di akibatkan adanya kondisi cuaca yang tidak meentu untuk saat ini. Pesawatnya pun semua berhenti di tempat yang semestinya di karenakan landasan pacu yang tidak befungsi.
Adapun Pusat Meteorologi Nasional juga memperingatkan akan adanya badai petir. Juga hujan deras yang berkelanjutan yang akan terjadi di wilayah pesisir. Bisa juga kemungkinan terjadi hujan es di beberapa wilayah. Badan cuaca pun memprediksikan akan adanya awan petir yang akan bergerak ke arah timur dan utara yang akan di sertai dengan guntur dan kilat. Untuk formasi awan akan di perkirakan berkurang untuk setiap harinya. Peristiwa badan dan hujan lebat itu terjadi tidak disangka. Dubai termasuk negara yang dominasi dengan gurun pasir dan amat kering. Tiba-tiba menjadi rekor curah hujan dengan 254 mm yang turun dalam waktu kurang dari 24 jam di Al Ain.
BACA JUGA : Seorang Karyawan Mini Market di Semarang Gagalkan Pencurian
Pihak berwenang pun berpesan supaya selalu berhati-hati di jalan terutama di saat melewati daerah yang rawan banjir. Dan di infokan juga tidak berkendara di lembah dan genangan air. dampak dari hujan lebat ini jalan-jalan yang di blokir dan penerbangan juga sangat terganggu. Kantor media resmi untuk pemerintah federal. Dan Dubai serta Abu Dhabi tidak segera menanggapi semua pertanyaan Reuters tentang skala atau biaya kerusakan akibat badai.